Apr 23, 2025 6:33 a.m.

Japan’s Keiyo to shut crackers for maintenance

Japan’s Keiyo to shut crackers for maintenance

Title

Ethylene Propylene

Available in

Dilaporkan Keiyo Ethylene berencana shutdown cracker naphtha di Chiba Jepang untuk maintenance peralatan pada pertengahan Feb 2019. Cracker ini diperkirakan akan shutdown selama 15 hari. 

Unit ini memiliki total produksi 768.000ton/tahun untuk ethylene dan 400.000 ton/tahun untuk propylene.

 

** Picture of Keiyo Industrial belt by Wikimedia Commons