UPDATE: China's Zhongke resumes operations at PP, PE plant after the explosion
UPDATE: China's Zhongke resumes operations at PP, PE plant after the explosion

Zhongke refinery dan petrochemical dilaporkan sudah kembali berproduksi di plant yang baru dibangun pada Provinsi Guangdong, China awal pekan ini sesudah ledakan di unit Ethylene Oxide (EO) yang mengakibatkan perusahaan untuk berhenti pada pertengahan September 2020.
Sumber di pasar mengatakan sekarang ini sebagian besar unit sudah memproduksi kargo off-grade dan setelah tingkat produksi stabil, perusahaan akan segera memulai produksi komersial.
Unit yang sudah mulai produksi termasuk naphtha cracker 1 juta ton/tahun, 2 line PP dengan kapasitas gabungan 550.000 ton/tahun, dan plant swing HDPE / LLDPE 350.000 ton/tahun.
Pada saat laporan ini dibuat, line LDPE 100.000 ton/tahun belum beroperasi dan belum ada jadwal untuk line ini start-up produksi.